By using this site, you agree to the Privacy Policy and Terms of Use.
Accept
daunkelor.comdaunkelor.com
  • Home
  • MAKANAN
    MAKANAN
    Show More
    Top News
    Ayam Goreng Tepung Merica Hitam
    Sensasi Ayam Goreng Tak Pernah Habis, simak resepnya!
    14/01/2023
    mi goreng
    Mi Goreng, Menu Spesial Buat Keluarga
    28/01/2023
    Resep cumi tahu pedas
    Resep Cumi Tahu Pedas yang Enak dan Gurih
    03/01/2023
    Latest News
    Pempek Tanpa Ikan, Lezat dan Lebih Ekonomis, Simak Resepnya!
    30/01/2023
    Mi Goreng, Menu Spesial Buat Keluarga
    28/01/2023
    Olahan Cumi Yang Lezat dan Gurih, Yuk Simak Resepnya!
    26/01/2023
    Ternyata Isian Ini Yang bikin Bakso Malang Rasanya maknyuss…
    25/01/2023
  • MINUMAN
    MINUMANShow More
    Es Dawet Ayu
    Es Dawet Ayu Segerr…Simak Resepnya!
    30/01/2023
    Es Dawet Susu
    Segerrr…Es Dawet Susu Cocok Buat Buka Puasa
    29/01/2023
    Minuman Es Kopi Hitam Kekinian
    Hmm Bikin Ngiler, Es Kopi Hitam Cocok Buat Teman Kerja
    28/01/2023
    mangga
    Minuman dari Mangga yang Bikin Ngiler, Ini Resepnya!
    26/01/2023
    dua gelas minuman
    Es Cincau Nangka, Minuman Segar Yang Populer
    16/01/2023
  • BAKERY
    BAKERYShow More
    Kue Tradisional, Kue Takir Kukus
    Kue Takir Kukus, Kue Tradisional Khas Jambi yang Enak dan Gurih
    29/01/2023
    panada
    Panada, Kue tradisional Khas Manado yang Masih Populer
    28/01/2023
    Carabikang
    Carabikang, Kue khas Jawa Tengah Yang legendaris
    26/01/2023
    Kue Cubit Berintik, Kue Tradisional Jawa
    Kue Cubit Berintik, Kue Tradisional Jawa yang Enak dan Manis
    22/01/2023
    Serabi Solo Gulung
    Serabi Solo, Kue Tradisional Jawa Yang Populer
    21/01/2023
  • KELOR
    KELORShow More
    daun kelor
    Dari Kecantikan Hingga Rahim, Ini Manfaat Daun Kelor untuk Wanita
    30/01/2023
    Daun Kelor
    Ternyata, Daun Kelor Dapat Mengobati Cacingan, Simak Penjelasannya!
    28/01/2023
    Daun Kelor
    Gak Nyangka, Daun Kelor Bisa Mengobati Asam Urat, Simak Penjelasannya!
    26/01/2023
    Cumi Oseng Daun Kelor
    Ternyata Cumi Oseng Daun Kelor Enak dan Lezat, Cocok Buat Menu Harian
    25/01/2023
    Olahan Daun Kelor
    Daun Kelor Bisa Diolah Jadi Makanan Lezat Penuh Gizi, Simak Caranya!
    15/01/2023
  • LIFESTYLE
    LIFESTYLEShow More
    Kupat Tahu Magelang
    Kupat Tahu Magelang, Ini Yang Jadi Langganan Pak SBY!
    30/01/2023
    Kecap bango
    Gak Nyangka Berawal dari Industri Rumah Tangga, Kini Kecap Bango Jadi Populer
    29/01/2023
    Kue Kering
    Tentang Kue Kering
    28/01/2023
    Kopi Hitam
    Ternyata Minum Kopi Hitam Bisa Mencegah Serangan Jatung, Simak Penjelasannya!
    26/01/2023
    Kecap Bango
    Kecap Bango
    25/01/2023
Search
  • Complaint
  • Advertise
© 2022 Daun Kelor Desain
Reading: 5 Resep Memasak Cumi, Enak dan Lezat
Share
Notification Show More
Latest News
Pempek Tanpa Ikan
Pempek Tanpa Ikan, Lezat dan Lebih Ekonomis, Simak Resepnya!
MAKANAN
Es Dawet Ayu
Es Dawet Ayu Segerr…Simak Resepnya!
MINUMAN
daun kelor
Dari Kecantikan Hingga Rahim, Ini Manfaat Daun Kelor untuk Wanita
KELOR
Kupat Tahu Magelang
Kupat Tahu Magelang, Ini Yang Jadi Langganan Pak SBY!
LIFESTYLE
Kecap bango
Gak Nyangka Berawal dari Industri Rumah Tangga, Kini Kecap Bango Jadi Populer
LIFESTYLE
Aa
daunkelor.comdaunkelor.com
Aa
  • MAKANAN
  • KELOR
  • LIFESTYLE
  • MINUMAN
Search
  • Home
    • Food
  • Kategori
    • MAKANAN
    • MINUMAN
    • BAKERY
    • KELOR
    • LIFESTYLE
Have an existing account? Sign In
Follow US
  • Complaint
  • Advertise
© 2022 Foxiz News Network. Ruby Design Company. All Rights Reserved.
5 Resep Memasak Cumi, Enak dan Lezat
daunkelor.com > Blog > MAKANAN > 5 Resep Memasak Cumi, Enak dan Lezat
MAKANAN

5 Resep Memasak Cumi, Enak dan Lezat

tarjo3037@gmail.com By tarjo3037@gmail.com Published 05/01/2023
Share
Resep Memasak Cumi, Enak dan Lezat
SHARE

daunkelor.com – Seafood merupakan sumber makanan yang kaya akan protein dan omega-3. Cumi adalah salah satu seafood yang sering kita jumpai dan kerap dijadikan aneka menu masakan lezat. Tidak hanya enak, makanan hasil laut (seafood) mempunyai kandungan gizi yang baik bagi kesehatan dan kecantikan.

Contents
1. CUMI BAKARBahanCara Memasak2. CUMI MASAK TINTABahanCara Memasak3. CUMI BALADOBahanCara Memasaknya:4. CUMI GORENG TEPUNGBahanCara Memasak5. SUP CUMIBahanCara Memasak

Selain mengandung protein dan omega-3, cumi juga memiliki kandungan Vitamin A, Vitamin C dan Vitamin E. Jika mengonsumsi secara teratur, kandungan dalam cumi dipercaya efektif untuk menjaga kesehatan tubuh dan mencegah berbagai penyakit.

Cumi merupakan salah satu bahan makanan yang dapat diolah menjadi berbagai masakan yang enak dan lezat serta menggugah selera. Simak yuk, 5 resep memasak cumi yang enak dan lezat:

1. CUMI BAKAR

Cumi Bakar
Cumi Bakar. foto: Parboaboa

Bahan

500 gram cumi, Garam secukupnya, Air jeruk nipis, 2 sdm kecap manis, Margarin, 2 sdm saus tomat dan 4 lembar daun jeruk.

Bumbu halus: 5 buah bawang merah, 3 siung bawang putih, 2 buah cabai rawit, 4 buah cabai merah keriting, Garam, 1 cm jahe, 1 ruas jari kunyit, 1 sdt ketumbar dan Gula pasir.

Cara Memasak

a. Pertama Cuci cumi hingga bersih, kemudian lumuri cumi dengan air jeruk nipis dan garam.
b. Lalu panaskan margarin, kemudian tumis bumbu halus dan daun jeruk hingga wangi. Tambahkan kecap manis, saus tomat, garam dan gula pasir, lalu masak hingga matang.
c. Kemudian masukkan cumi dan masak hingga bumbu meresap.
d. Setelah matang, angkat dan sajikan.

2. CUMI MASAK TINTA

Cumi Masak Tinta
Cumi Masak Tinta. foto: Fimela

Bahan

500 gram cumi segar, 4 siung bawang putih digeprek, 8 butir Bawang merah diiris tipis, 5 buah cabai hijau diiris miring, 11-15 buah cabai rawit merah diiris miring tipis, 1 jempol lengkuas yang dimemarkan, 2 lembar daun salam, 1 batang sereh yang dimemarkan, kaldu jamur, gula, 3 lembar daun jeruk (buang tulang daunnya), garam dan minyak secukupnya

Baca Juga  Tempe, Makanan Sehat Penuh Gizi Tinggi

Cara Memasak

a. Pertama bersihkan cumi. Lalu buang kulit tipis dan tulang beningnya, tapi jangan buang tintanya. Lalu remas-remas cumi sampai tintanya keluar.
b. Kemudia tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum. lalu masukkan lengkuas, daun jeruk, sereh dan daun salam.
c. Lalu masukkan cumi dengan tintanya dan aduk sampai rata.
d. Kemudian masukkan irisan cabe, garam, kaldu jamur dan gula. Masak dengan api kecil hingga api menyusut dan bumbunya meresap.
e. Cumi masak tinta siap untuk disajikan.

3. CUMI BALADO

Cumi Balado
Cumi Balado. foto: YouTube

Bahan

500 gram cumi, garam, 3 lembar daun jeruk, gula, 1 lembar daun salam, penyedap rasa ayam dan minyak.

Bumbu halus: 27 buah cabe rawit, 7 buah cabe keriting, 5 siung bawang putih, 8 siung bawang merah, 1 ruas kunyit, 2 butir kemiri dan 1 ruas jahe.

Cara Memasaknya:

a. Pertama tumis bumbu halus, salam dan daun jeruk hingga wangi.
b. Lalu masukkan cumi, aduk sampai merata. Masukan gula, garam, penyedap rasa dan air. Lalu masak sampai air menyusut dan matang.
c. Cumi balado siap untuk disajikan.

4. CUMI GORENG TEPUNG

Cumi Goreng Tepung
Cumi Goreng Tepung. foto: topwisata

Bahan

500 gram cumi lebih bagus dipotong bentuk cincin, setengah sendok teh merica bubuk, 1 butir telur, 7 siung bawang putih, 1 sendok teh garam, 3 sendok makan maizena, 1 sendok teh kaldu bubuk, 15 sendok makan tepung terigu dan minyak.

Cara Memasak

a. Pertama haluskan bawang putih, garam, merica dan kaldu bubuk.
b. Kemudian cuci cumi hingga bersih, lalu baluri dengan bumbu yang telah dihaluskan tadi, diamkan selama 1-2 jam.
c. Lalu campurkan tepung terigu dan maizena dalam wadah.
d. Kemudian kocok telur, terus campurkan pada cumi yang sudah dibumbui tadi. Lalu baluri cumi pada campuran tepung.
e. Kemudian goreng cumi dengan api kecil hingga matang.
f. Cumi goreng tepung siap untuk disajikan.

Baca Juga  Minuman Segar Sari Susu Kacang Kedelai yang enak dan Menyehatkan

5. SUP CUMI

Sup Cumi
Sup Cumi. foto: selerasa

Bahan

350 gram cumi dipotong sesuai selera, sawi asin, 10 pcs bakso ikan, 3-5 tomat hijau dipotong sesuai selera dan 1,5 liter kaldu ikan/air matang biasa.

Bumbu yang dibutuhkan: 1 sendok teh teri nasi goreng yang dihaluskan, 1 sendok makan ebi sangrai yang dihaluskan, 3 siung bawang putih goreng yang dihaluskan, 2 sendok makan bawang merah goreng, gula, 2 sendok makan kecap ikan, 3 cm jahe yang digeprek, merica, garam dan kaldu jamur.

Buat Sambal Cocolan: 11 buah cabe rawit dan kecap asin

Cara Memasak

a. Pertama rebus air kaldu/air biasa dengan campuran bumbu yang telah dihaluskan, tambahkan jahe, garam, gula, merica, kecap ikan dan kaldu jamur. Masak sampai air mendidih.
b. Kemudian masukkan cumi dan bakso ikan, tambahkan tomat hijau dan bawang merah goreng sambil diremas-remas. Masak selama 2-3 menit.
c. Lalu letakkan sawi asin ke dalam mangkuk, kemudian siram dengan kuah sup, cumi dan bakso ikan.
d. Hidangkan sup cumi dengan sambal cocolan.

Itulah 5 resep memasak cumi yang enak dan lezat, selamat mencoba!

*dirangkum dari berbagai sumber.

You Might Also Like

Pempek Tanpa Ikan, Lezat dan Lebih Ekonomis, Simak Resepnya!

Es Dawet Ayu Segerr…Simak Resepnya!

Kupat Tahu Magelang, Ini Yang Jadi Langganan Pak SBY!

Kue Takir Kukus, Kue Tradisional Khas Jambi yang Enak dan Gurih

Segerrr…Es Dawet Susu Cocok Buat Buka Puasa

TAGGED: bahan, Cara Memasak, Cumi, CUMI BAKAR, CUMI BALADO, CUMI GORENG TEPUNG, CUMI MASAK TINTA, enak, kuliner, lezat, makanan, memasak, Resep, SUP CUMI, umkm
tarjo3037@gmail.com 05/01/2023
Share this Article
Facebook Twitter Email Print
Previous Article Jualan Online Rekomendasi Jualan Online yang Laku Setiap Hari
Next Article Resep Kue Lumpur Kentang, Bikin Meleleh di Mulut Kue Lumpur Kentang Yang Bikin Meleleh di Mulut, Simak Resepnya!
Leave a comment

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Anda harus masuk untuk berkomentar.

daunkelor.comdaunkelor.com
Follow US

© Daun Kelor News 2023

Tanaman Kelor
Gabung Yuk!

Berlangganan artikel kami dan jangan ketinggalan postingan terbaru, resep-resep masakan, dll

[mc4wp_form]
Zero spam, Unsubscribe at any time.

Removed from reading list

Undo
Welcome Back!

Sign in to your account

Lost your password?